Marseille tak kuasa meredam Bayern di Stade Velodrome, Kamis (29/3/2012) dinihari WIB. Satu gol di masing-masing babak dari Mario Gomez dan Arjen Robben bikin Bayern pulang dengan kemenangan di markas Marseille.
Hasil itu jelas jadi modal penting buat Bayern dalam usaha menembus semifinal. Tentu sebaliknya buat Marseille yang pekan depan mesti melawat ke Allianz Arena dengan misi membalikkan ketinggalan 0-2.
"Jelas akan sangat rumit. Tim Bayern ini memiliki banyak kualitas," nilai Pelatih Marseille Didier Deschamps kepada stasiun televisi TF1 yang dikutip Reuters.
Dari empat pertandingan kandang di babak utama Liga Champions musim ini, Bayern bukan saja sukses menyapu bersih kemenangan tetapi juga mencatatkan total gol dalam jumlah "wah".
Kalau dari tiga laga kandang di fase grup lalu Robben cs bisa membuat 8 gol, di partai babak 16 besar Bayern sukses menyarangkan 7 gol ke gawang Basel yang datang bertamu.
"Mereka punya kekuatan ofensif yang impresif," aku Deschamps.
Berita Lainnya
- Info Sepakbola | Bayern Hindari Pertemuan dengan Barca & Madrid di 8 Besar
- Info Sepakbol | Napoli Tersingkir dengan Kepala Tegak
- Liga Champions | Guardiola Keluhkan Lapangan San Siro
- Liga Champions | Robben Nantikan Madrid di Semifinal
- Liga Champios | Laga di Camp Nou Bakal Sulit, Allegri Tetap Optimistis
- Liga Champion | Deschamps Akui Marseille Punya Tugas Berat
- Info Sepakbola | Milan Sudah Mengira Bakal Ditekan Barca
- Info Sepakbola | Jika Tangani MU, Yorke Ingin Beli Messi
- Liga Spanyol | Soal Gol-gol Messi untuk Barcelona
- Liga Spanyol | Messi Kini Paling Subur di Barcelona
- Piala Jerman | Dortmund Lolos ke Final Secara Dramatis
- Coppa Italia | Diimbangi Milan 2-2, Juventus ke Final
- Hasil Pertandingan | Liga Champions | Bayern Kalahkan Marseille 2-0
- HasilPertandingan | Liga Champions | Milan vs Barca Berakhir Tanpa Gol
- Liga Champions | Hadapi Barca, Ibra Bisa Jadi Penentu Milan
Comments :
0 komentar to “Liga Champion | Deschamps Akui Marseille Punya Tugas Berat”
Posting Komentar
"Budayakan Berkomentar Setelah Membaca dan Tolong Jangan Menaruh SPAM, Terima Kasih"